Dalam kehidupan ini kita semua pasti pernah merasakan yang namanya diperlakukan tidak adil maupun tidak enak oleh seseorang atau sekelompok orang sehingga menimbulkan perasaan marah, kecewa, dendam yang bercampur aduk yang tidak bisa dinamakan perasaan tersebut. Beberapa waktu yang lalu saya berbincang dengan paman saya dan kebetulan kami membicarakan topik yang sedang saya tulis ini, kebencian terhadap seseorang. Ada kalimat yang sangat saya suka yang terlontar dari paman saya yaitu,
Ketika membaca kalimat diatas orang Bali biasa berkata, rwa bineda, yang artinya baik dan buruk itu selalu berdampingan.
Ketika ada orang yang menurut kita jahat, entah itu jahat kepada kita maupun orang lain, harusnya kita berterima kasih dan kita harus bersyukur ada orang yang bersusah payah menunjukkan keburukannya agar kita dapat menunjukkan kebaikan yang kita miliki.
Ketika membaca kalimat diatas orang Bali biasa berkata, rwa bineda, yang artinya baik dan buruk itu selalu berdampingan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar